Penjelasan Cara Menjemur Ayam Yang Baik

Cara menjemur ayam yang baik yang belum banyak orang mengetahuinya. Biasanya para peternak hanya memandikan dan menjemur ayam begitu saja tanpa mengenal waktu.
Penjelasan Cara Menjemur Ayam Yang Baik

Agen Sabung Ayam - Pada umumnya, ayam yang baik dimandikan pada pagi hari pada pukul 8 hingga jam 10 pagi. Cara ini merupakan cara yang paling baik dalam menjemur ayam dan baik juga untuk kesehatan pada ayam. Sebab matahati pagi banyak mengandung vitamin D yang terbentuk dalam Inaktif. Untuk menjemur ayam aduan sebaiknya dimandikan terlebih dahulu dengan dibasahi bagian leher, badan, ketiak dan bagian belakang ekor.

Menjemur ayam dibawah sinar matahari pagi ini juga membantu proses pertumbuhan tulang ayam dan sekaligus membunuh kutu-kutu pada ayam. Bila untuk pertaman kali ayam menjemur sebaiknya dijemur pada pukul 8 pagi dan hanya 15- hingga 20 menit saja menjemurnya. Sebab ayam yang belum pernah menjemur akan merasakan kepanasan dan paruh ayam akan terbuka lebar menandakan ayam sudah ngos-ngosan.

Penjelasan Cara Menjemur Ayam Yang Baik : 

Cara ini bisa dilakukan setiap hari pada pagi hari hingga ayam terbiasa dalam latihan menjemur. Jika sudah terbiasa maka ketahanan fisik dan pernafasannya pun akan lebih baik. Selain itu lemak dalam tubuh ayam perlahan akan berkurang dan berubah menjadi otot.
Proses menjemur ayam biasanya membentuk otot dan juga menambahkan bobot ayam. Namun kendala dari ayam banyak yang mengatakan bahwa tulang ayam sangat tipis. Biasanya ayam ini karena kekurangan kadar mineral air dan gizi. Bila pertumbuhan ayam kekurangan mineral maka akan mempengaruhi pertumbuhan tulang dan susah membesar.
Penjelasan Cara Menjemur Ayam Yang Baik
Jika terdapat tulang yang bengkok banyak yang mengatakan karena masalah ayam tidur ditangkringan. Tapi sebenarnya itu disebabkan karena kurangnya air mineral pada ayam.
Untuk anak ayam yang masih kiecil sebaiknya dipisahkan dari indukannya dan kita dapat memberikan pakan ayam broiler starter. Apabila sudah mulai membesar campurkan dengan air mineral dan sedikit garam. Untuk masalah mencampurkan garam supaya kotoran pada ayam itu sedikit cair.
Untuk bisa menjadikan ayam aduan yang ideal tanpa lemak tulang yang bagus adalah campurkan pakan ayam grower petelur sebanyak 60% dan campurkan sedikit bekatul. Kemudian campurkan kulit kerang yang sudah ditumbuh halus. Bagi yang wilayah daerah dingin anda bisa mencampurkan pakan grower petelur sebanyak 70 % dan 30 % bekatul. Tidak lupa untuk mencampurkan garam dan mineral. Bandar Sabung Ayam
Biasanya para juragan ayam terlalu cepat mengantikan pakan ayam ke gabah,beras merah dan jagung padahal ayam belum mencapai umur 8 bulan keatas. sebenarnya cara itu salah karena menghambat proses pertumbuhan tulang dan fisik akibat kekurang mineral dan protein yang ada pada beras merah,jagung dan gabah.
Demikianlah Penjelasan Cara Menjemur Ayam Yang Baik. Semoga bermanfaat untuk para juragan ayam aduan atau perternakan.

No comments:

Post a Comment

Kami Segenap Keluarga Besar Sukabet77.net dan Pokersb.net Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2019

Tahun Baru, Saatnya Bergabung Bersama POKERSB.net Dan Raih Kesempatan Menjadi Jutawan!! Hanya Dengan 1 User ID, Anda Sudah Bisa Bermain...