Pada kesempatan kali ini kita akan membahas penyebab produksi telur ayam babon berkurang. Masalah yang selalu menjadi keluhan bagi para peternak ayam maupun sabung ayam. Pada umumnya ayam pertelur biasanya dapat menghasilkan 300-320 dalam setahunnya.
Seperti yang dikutip dari Agen Sabung Ayam dan Bandar Sabung Ayam yang dikumpulkan oleh tim kami Tajiemas.com. Menyatakan bahwa banyak penyebab produksi telur ayam babon berkurang. Diantaranya ayam sudah tua, sakit, stress, pakan ayam.
Simak Juga : WASPADA PADA BEREDARNYA TELUR AYAM KAMPUNG PALSU
Terkadang penyebab produksi telur ayam berkurang bisa disebabkan hal lain seperti kurangnya nutrisi, protein, energi atau mungkin kalsium. Selain itu juga mineral yang kurang juga menjadi penyebab babon tidak lagi bertelur. Kekurangan minum untuk ayam itu merupakan kesalahan yang sangat fatal, dimana ayam dapat berhenti bertelur hingga berminggu-minggu.
Masalah ayam yang terkurung dalam kandang juga berpengaruh karena ayam tidak dapat memenuhi kalsium, fosfor atau vitamin D. Pada saat babon akan bertelur namun kekurangan kalsium dan fosfor maka babon akan mengkikis dari tulang untuk pembentukan kerabang atau yang disebut dengan cangkang telur. Semakin banyaknya kalsium dan fosfor yang diambil maka tulang akan menjadi keropos. Demi menstabilkan tulang ayam maka babon tidak lagi bertelur.
Penyebab Produksi Telur Ayam Babon Berkurang Diantaranya adalah :
- Kedinginan - Ayam sangat rentan dengan namanya udara dingin apalagi dalam kondisi hujan. Dalam kandang ayam juga tidak boleh menutup rapat kandang tersebut yang menyebabkan kandang ayam menjadi lembab dan menimbulkan bau amonia.
- Kepanasan - Ayam juga tidak boleh kepanasan. Jika cuaca panas dan ayam kekurangan minuman maka ayam babon yang seharusnya sudah bertelur menjadi gagal akibat untuk mempertahankan hidup babon itu sendiri. Oleh sebab itu pada saat cuaca panas ayam membutuhkan vitamin dan mineral yang cukup agar produktivitas bertelurnya tidak terganggu.
- Penangkapan - Batasi pengangkapan pada ayam yang membuat ayam menjadi takut dan berujung stress.
- Virus / Bakteri - Jika memang mengalami gejala sakit sebaiknya segera di obati atau diasingkan. Agar ayam lain yang sedang bertelur tidak terganggu.

No comments:
Post a Comment